Home / Gaya Hidup / Kesehatan / Menkes Harpkan Kalbar Perkuat Layanan Puskesmas
informasi tentang kementerian kesehatan hari ini

Menkes Harpkan Kalbar Perkuat Layanan Puskesmas

informasi tentang kementerian kesehatan hari ini

Menteri Kesehatan Indonesia Nila F Moeloek meminta Pemerintah Kalimantan Barat untuk semakin menguatkan lagi keberadaan puskesmas ditengah masyarakat. Diharapkan Puskesmas yang ada di Kabupaten atau Kota untuk bisa menciptakan layanan kesehatan prima untuk masyarakat.

Saat membuka Rakerkesda Kalbar 2017, Menteri Nila mengatakan, sangat menyambut baik rencana Dinkes Kalbar yang akan memaksimalkan peran puskesmas yang berada di daerah agar semakin meningkatkan layanan kesehatan kepada masyarakat. “ucapnya”

Langkah tersebut sudah seharusnya dilakukan karena peran puskesmas yang menjadi sebagai ujung tombak pelayanan kesehatan masyarakat sehingga sudah waktunya memang harus ditingkatkan. layanan medis di Puskesmas diharapkan dapat mengembalikan peran Puskesmas yang ada sejak 1978.

Saat ini puskesmas sebagai tempat untuk meningkatkan taraf kesehatan masyarakat, bukan hanya untuk mengobati jadi berbagai macam inovasi harus dilakukan petugas puskesmas agar tidak banyak masyarakat yang sakit.

Melihat data Dinas Kesehatan Kalimantan Barat, angka IPM kesehatan di Kalbar saat ini mengalami lonjakan. Walaupun ada beberapa hal yang masih perlu diperhatikan terutamanya untuk memaksimalkannya.

Saat ini Dinkes Kalbar masih terus berupaya meningkatkan peran puskesmas dimasyarakat. Selain itu, peningkatan pelayanan kesehatan juga akan terfokus pada preventif bukan kuratif. Pelayanan kesehatan lebih dilakukan dilakukan dengan pendekatan keluarga. Dengan langkah ini akan meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan

About Trend Indonesia